PDPMGK.org; Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Gunungkidul Sukses menyelenggarakan MUSYDA XVI, dan dalam Hasil Musyawarah Mufakat akhirnya peserta menyepakati Saudara Arif Darmawan, S.Pd.I (Kang Arda) sebagai Ketua Umum Terpilih dan Saudara Wahyudi , M.Pd.I sebagai Sekretaris dan Saudara Agung Supriyadi, S.Pd.I sebagai Bendahara.

MUSYDA XVI yang diselengarakan di MTs Muhammadiyah Wonosari ini dihadiri oleh 9 Pimpinan Cabang Pemuda di Seluruh Kabupaten Gunungkidul dan juga dari Anggota PDPM serta beberapa tamu Undangan.

Tercatat yang hadir dari 9 PCPM Tersebut adalah dari beberapa kecamatan di Kabupaten Gunungkidul diantaranya seperti tertulis dibawah ini

  1. PCPM Wonosari
  2. PCPM Patuk
  3. PCPM Paliyan
  4. PCPM Semin
  5. PCPM Ponjong
  6. PCPM Semanu
  7. PCPM Girisubo
  8. PCPM Nglipar
  9. PCPM Playen

Selamat Menjalankan Amanah Saudara Arif Darmawan, S.Pd.I kibarkan Gerakan Berkemajuan yang lebih menggembirakan di Masyarakat Gunungkidul.

3 Ustadz Pemuda Muhammadiyah Gunungkidul
3 Ustadz Pemuda Muhammadiyah Gunungkidul

Profil Singkat Pimpinan Pemuda Muhammadiyah Gunungkidul 2019 – 2024

  1. Ustadz Arif Darmawan, S.Pd.I
    Pimpinan Pondok Pesantren Darul khoir (selaku Ketua Umum), dalam foto diatas yang memakai penutup kepala putih
  2. Ustadz Wahyudi Syakuri, M.Pd.I.
    Pimpinan Pondok Pesantren Al Mujahidin, Kepala Sekolah SMA Muhammadiyah Wonosari (selaku Sekretaris Umum), dalam foto diatas yang memakai peci hitam
  3. Agung Supryadi, S. Pd.I
    PCPM Karangmojo (selaku Bendahara Umum)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

You May Also Like

Penjelasan Muhammadiyah Sebagai Badan Hukum

Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia Direktorat Jenderal Kesatuan Bangsa dan Politik memberikan…

Lowongan Pekerjaan (Guru dan Pegawai) pada Sekolah dan Madrasah Muhammadiyah di Gunungkidul

Bissmillahirrahmanirrahim.Assalamualaikum Wr. Wb. Pada tahun ajaran 2020/2021 Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah…

Baitul Arqam bagi Guru dan Tenaga Kependidikan Persyarikatan Muhammadiyah Gunungkidul

Baitul Arqam adalah suatu bentuk Pembinaan di Muhammadiyah yang berorientasi pada pembinaan…

MILAD Ke-105 Aisyiyah Usia Dewasa Menuju Dakwah Melintas Batas

Yogyakarta; PDMGK.org, Milad ke-105 Aisyiyah dihadiri 7.000 warga Aisyiyah se-Daerah Istimewa Yogyakarta,…